Angka Pengangguran di Jerman Meningkat

Perusahaan-perusahaan Jerman menunda investasi dan perekrutan karyawan baru.

Jumat, 31 Agustus 2012

BERLIN -- Angka pengangguran di Jerman meningkat pada Agustus ini. Krisis Eropa menahan laju ekspor negara itu. Sejumlah perusahaan pun ikut menunda investasinya.

Badan Ketenagakerjaan Federal Jerman, kemarin, melansir sebanyak 29 ribu tenaga kerja di Jerman kehilangan pekerjaan sehingga menambah jumlah pengangguran menjadi 2,9 juta orang. Namun, ketika disesuaikan dengan faktor musiman, jumlah penganggur bertambah 9.000 orang.

"Adalah hal yan

...

Berita Lainnya