Cina Mengklaim Ekonominya Mulai Stabil

Penjualan retail diperkirakan melambat.

Kamis, 30 Agustus 2012

BEIJING- Pemerintah Cina mengklaim perekonomian negaranya mulai stabil karena kebijakan pemerintah yang pro-pertumbuhan dan pembatasan real estate telah menekan spekulasi.

Di depan Kongres Nasional Cina, kemarin, Kepala Komisi Pembangunan dan Reformasi Nasional (NDRC) Cina, Zhang Ping, melaporkan bahwa program kebijakan pemerintah berjalan efektif. Zhang memberikan laporan kepada anggota kongres soal kemajuan rencana pembangunan dan ekonomi nas

...

Berita Lainnya