Sinyal
Indeks Bergerak Terbatas

JAKARTA -- Aksi ambil untung yang melanda saham pertambangan dan sektor lainnya membuat indeks lebih banyak bergerak di area negatif hingga penutupan perdagangan kemarin. Turunnya saham sektor pertambangan yang terkoreksi lebih dari 1 persen akhirnya menghentikan kenaikan indeks dalam empat hari sebelumnya.

Jumat, 6 Juli 2012

JAKARTA -- Aksi ambil untung yang melanda saham pertambangan dan sektor lainnya membuat indeks lebih banyak bergerak di area negatif hingga penutupan perdagangan kemarin. Turunnya saham sektor pertambangan yang terkoreksi lebih dari 1 persen akhirnya menghentikan kenaikan indeks dalam empat hari sebelumnya.

Dalam perdagangan pada Kamis kemarin, indeks harga saham gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia ditutup turun tipis 6,081 poin (0,15 persen) k

...

Berita Lainnya