Harga Minyak Turun, APBN-P II Disiapkan

Asumsi makro bakal berubah.

Senin, 4 Juni 2012

JAKARTA -- Pemerintah membuka kemungkinan dilakukannya revisi anggaran negara terkait dengan tren penurunan harga minyak. Harga minyak mentah Indonesia (ICP) mengalami penurunan signifikan. Pada Mei 2012, harga tersebut turun US$ 10,88 per barel menjadi US$ 113,76 per barel dari April 2012 yang tercatat US$ 124,63 per barel. "Walau (harga minyak) turun, bukan berarti baik bagi anggaran," kata Direktur Jenderal Anggaran Kementerian Keuangan Herry Pu

...

Berita Lainnya