Nilai Saham KPC Turun Jadi US$ 1,7 Miliar

PT Kaltim Prima Coal (KPC) bersedia menurunkan harga patokan penjualan 100 persen sahamnya kepada pemerintah.

Rabu, 24 November 2004

JAKARTA - PT Kaltim Prima Coal (KPC) bersedia menurunkan harga patokan penjualan 100 persen sahamnya kepada pemerintah. Penyebabnya, proyeksi produksi batu bara KPC diturunkan mengikuti program batu bara nasional."Penawaran mereka sudah turun menjadi US$ 1,7 miliar," kata Direktur Jenderal Geologi dan Sumber Daya Mineral Simon Sembiring di Jakarta kemarin.Sebelumnya, KPC memperkirakan nilai wajar (equity value) 100 persen sahamnya sebesar US$ 1,987...

Berita Lainnya