Defisit Perdagangan Jepang Membengkak

Selasa, 21 Februari 2012

TOKYO -- Gara-gara kebutuhan bahan bakar yang melonjak, Jepang menderita defisit perdagangan yang tinggi pada awal tahun ini. Selain tingginya impor bahan bakar minyak dan gas, defisit ini dipicu oleh menguatnya nilai yen serta melemahnya permintaan ekspor dari Eropa dan Amerika Serikat.

Associated Press mengabarkan, sepanjang Januari lalu defisit perdagangan Jepang mencapai 1,48 triliun yen atau setara dengan US$ 18,7 miliar. Ekspor Negeri Saku

...

Berita Lainnya