Kilas
Inflasi Pembatasan BBM Aman

Sabtu, 28 Januari 2012

JAKARTA -- Bank Indonesia memprediksi inflasi dari pembatasan bahan bakar minyak bakal (BBM) bersubsidi naik di kisaran 5,2-5,5 persen. Angka tersebut masih dalam kisaran target inflasi pemerintah tahun ini, yakni 4,5 ± 1. Namun, jika kebijakan yang diambil nanti adalah menaikkan harga BBM jenis premium, "Tergantung harganya naik berapa," ujar Gubernur Bank Indonesia Darmin Nasution.

Bank sentral belum menghitung potensi kenaikan inflasi akibat

...

Berita Lainnya