Ancaman Pertumbuhan Ekonomi Dinilai Masih Tinggi

Komoditas ekspor Indonesia kalah bersaing.

Jumat, 20 Januari 2012

JAKARTA - Peneliti ekonomi Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI), Latif Adam, memperkirakan ancaman pertumbuhan ekonomi Indonesia masih tinggi walaupun sudah mendapat peringkat layak investasi (investment grade).

“Jika tidak segera diatasi, akan sia-sia (kenaikan peringkat surat utang),” ujarnya pada acara Indonesia’s Infrastructure Outlook 2012 kemarin.

Latif menguraikan, ancaman yang patut diwaspadai adalah krisis global yang teng

...

Berita Lainnya