DAMPAK PERDAGANGAN BEBAS
Instansi Pemerintah Tidak Kompak

Masih banyak pungutan yang dilakukan pemerintah daerah.

Kamis, 24 November 2011

JAKARTA – Wakil Menteri Keuangan Anny Ratnawati menyatakan instansi-instansi pemerintah tidak kompak dalam menghadapi perdagangan bebas. Mereka justru menciptakan hambatan antar-lembaga atas pergerakan barang di dalam negeri. “Ada trade barrier di antara kami,” ujarnya kemarin.

Hambatan tersebut, kata dia, salah satunya adalah pungutan pemerintah daerah dalam bentuk retribusi. “Akibatnya, pergerakan barang membutuhkan biaya tinggi.”

...

Berita Lainnya