KILAS
Produksi Minyak Nasional Sempat Anjlok

Jumat, 30 September 2011

JAKARTA - Produksi minyak mentah Indonesia sempat turun sampai di bawah angka 900 ribu barel akibat terbakarnya kapal Lentera Bangsa milik CNOOC beberapa hari lalu. "Turun jadi sekitar 890 ribu barel per hari," ujar Deputi Operasi Badan Pelaksana Hulu Minyak dan Gas, Rudi Rubiandini, kemarin.

Tetapi, secara rata-rata selama sebulan, angka produksi nasional masih berada di kisaran 912 ribu barel per hari. Sedangkan jika dihitung dari awal tahun, re

...

Berita Lainnya