PLN Siapkan Belanja Modal Rp 70 Triliun

Senin, 3 Januari 2011

JAKARTA - PT PLN (Persero) menargetkan belanja modal tahun depan mencapai Rp 70 triliun. "Dana tersebut untuk pembangunan pembangkit listrik dan jaringan distribusi," kata Direktur Perencanaan dan Teknologi Nasri Sebayang di Jakarta akhir pekan lalu.

Mayoritas dana berasal dari pinjaman multilateral sebesar Rp 35,8 triliun. Sebagian akan berasal dari kas internal, penerbitan obligasi sebesar Rp 25 triliun, serta alokasi Anggaran Pendapatan dan Belan

...

Berita Lainnya