Krakatau Bandar Ekspansi Pelabuhan

Senin, 11 Oktober 2010

JAKARTA -- Anak perusahaan Krakatau Steel, PT Krakatau Bandar Samudera (KBS), berencana memperluas fasilitas pelabuhan di Cilegon dengan nilai investasi Rp 3,3 triliun. Menurut Direktur Utama KBS Zamhari Hamid, zona selatan pelabuhan akan ditingkatkan kapasitasnya dari 18,5 juta ton menjadi 58 juta ton per tahun.

Zona selatan ini, kata Zamhari, akan dikembangkan untuk aktivitas bongkar-muat produk kering. Sedangkan zona utara dikembangkan untuk fa

...

Berita Lainnya