TDL Batal Naik
Pemerintah Belum Ada Solusi

"Terserah DPR saja yang lebih pintar. PLN akan berjalan dengan daya yang dimiliki."

Sabtu, 25 September 2010

JAKARTA - Setelah Komisi Energi Dewan Perwakilan Rakyat memutuskan menolak usul pemerintah menaikkan tarif dasar listrik tahun depan, Menteri Koordinator Perekonomian Hatta Rajasa malah mewacanakan percepatan program pembangunan pembangkit listrik 10 ribu megawatt tahap II.

Selain itu, pemerintah akan mempercepat proses gasifikasi energi nasional dengan membangun terminal penerima liquid natural gas (LNG) dari jadwal semula tahun depan. "Supaya ke

...

Berita Lainnya