UU Agraria Masih Ganjal Investasi

Tidak jelasnya aturan tata ruang menyebabkan fungsi lahan tumpang-tindih.

Rabu, 21 Juli 2010

BANDUNG -- Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Gita Wirjawan menilai potensi investasi di Indonesia belum optimal diraih karena terganjal kebijakan pertanahan. Jika Undang-Undang Pertanahan yang baru dapat disetujui, ia memprediksi nilai penanaman modal di dalam negeri bakal jauh melampaui yang ditargetkan.

Selain beleid agraria, kata dia, peningkatan investasi bergantung pada keberhasilan pemerintah mewujudkan kerja sama publik dengan

...

Berita Lainnya