Badan Anggaran: BP Migas dan Kementerian Tipu Presiden

Belum ada kesepakatan perubahan target produksi minyak.

Senin, 26 April 2010

JAKARTA - Badan Anggaran Dewan Perwakilan Rakyat mempertanyakan perubahan target minyak mentah yang diangkat (lifting) dari 965 ribu barel menjadi 955-917 ribu barel per hari. "Badan Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (BP Migas) dan Kementerian Energi telah menipu Presiden dengan melaporkan angka yang salah," ujar Ketua Badan Anggaran Harry Azhar Azis kepada Tempo kemarin.

Dia menjelaskan, sebelumnya Badan Pelaksana dan Kementerian E

...

Berita Lainnya