Gangguan Keamanan di Industri Migas Turun

Senin, 22 Maret 2010

JAKARTA --- Jumlah gangguan keamanan di industri hulu minyak dan gas bumi sepanjang tahun lalu turun 35 persen dibanding tahun sebelumnya menjadi 471 kasus.

Dari 471 kasus itu, menurut Kepala Badan Pembinaan Keamanan Kepolisian RI Komisaris Jenderal Iman Haryatna, sebanyak 371 kasus merupakan pencurian peralatan dan sisanya gangguan operasi.

"Meski persentasenya turun, masih adanya gangguan keamanan menjadi gambaran belum optimalnya pelaksanaan kea

...

Berita Lainnya