Pertumbuhan 2011 Ditargetkan 6,3 Persen

Pemerintah akan memfokuskan investasi pada sektor infrastruktur.

Senin, 22 Maret 2010

Jakarta - Pemerintah menjadikan 2011 sebagai tahun akselerasi pertumbuhan ekonomi. Pada tahun itu pertumbuhan ekonomi ditargetkan bisa mencapai 6-6,3 persen produk domestik bruto, naik dari target 2010 yang diperkirakan sekitar 5,5 persen. Angka-angka tersebut akan dimasukkan dalam rencana kerja pemerintah 2011, yang tengah disusun oleh Badan Perencanaan Pembangunan Nasional.

Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Badan Perencanaan Pembang

...

Berita Lainnya