BPS: Awasi Harga Barang Menjelang Naiknya TDL

"Jangan menggunakan kesempatan dalam kesempitan."

Rabu, 17 Maret 2010

JAKARTA - Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Rusman Heriawan meminta pemerintah mengawasi dampak tidak langsung dari kenaikan tarif dasar listrik (TDL), yang akan diberlakukan pada Juli tahun ini.

Menurut Rusman, selama ini yang sering terjadi adalah pelaku industri ikut-ikutan menaikkan harga barang produksi jika harga TDL dinaikkan. Rusman pun mengingatkan para pelaku industri agar tidak menaikkan harga barang produksinya dengan alasan TDL naik

...

Berita Lainnya