Pertamina Bor 33 Sumur Panas Bumi Tahun Ini

Senin, 15 Februari 2010

GARUT - PT Pertamina Geothermal Energy berencana melakukan pengeboran 33 sumur panas bumi pada tahun ini. Proyek tersebut merupakan bagian dari pembangkit listrik 10 ribu megawatt tahap kedua. "Pengoperasiannya akan mulai dilakukan pada tahun 2011 sampai 2014 mendatang," ujar Direktur Operasi Pertamina Geothermal Energy M. Irhas kepada Tempo di Chevron Geotermal Indonesia, Sabtu lalu.

Menurut dia, biaya pengeboran yang dibutuhkan US$ 4,5-6,7 juta un

...

Berita Lainnya