Polisi Aktifkan Lembaga Penyanderaan Pajak

Rabu, 10 Februari 2010

JAKARTA - Kepolisian Republik Indonesia akan mengaktifkan lagi Lembaga Penyanderaan Pajak. Menurut Kepala Badan Reserse Kriminal Mabes Polri Komisaris Jenderal Ito Sumardi, kebijakan itu diambil menyusul adanya instruksi Presiden Susilo Bambang Yudhoyono, Senin lalu, agar polisi terus mengusut kasus pengemplangan pajak. "Lembaga tersebut diatur dalam undang-undang perpajakan," kata Ito di Perguruan Tinggi Ilmu Kepolisian, Jakarta, kemarin.

Pengaktif

...

Berita Lainnya