Kilas
Penjualan Aset Bank IFI Masih Minim

Senin, 26 Oktober 2009

Jakarta -- Hasil penjualan aset Bank IFI yang sudah dibekukan tidak sampai Rp 1 miliar karena baru berasal dari aset kecil, seperti kantor cabang. "Uang dari hasil penjualan aset masih sedikit sekali," kata Kepala Eksekutif Lembaga Penjamin Simpanan Firdaus Djaelani di Jakarta kemarin. Uang ini belum cukup untuk melunasi kewajiban bank.

Sedangkan aset bernilai besar masih dalam proses inventarisasi dan pemberesan dokumen. Firdaus optimistis hasil pe

...

Berita Lainnya