Garap Papua, Perusahaan Negara Minta Insentif

Mandiri siap menggelontorkan kredit hingga Rp 12 triliun.

Jumat, 9 Oktober 2009

JAKARTA - Kementerian Negara Badan Usaha Milik Negara (BUMN) meminta pemerintah memberikan insentif kepada perusahaan pelat merah yang akan berinvestasi di Papua dan Papua Barat. Perusahaan yang tercatat telah masuk ke dua provinsi itu antara lain PT Perkebunan Nusantara, PT Aneka Tambang Tbk, PT Angkasa Pura, dan PT Pelabuhan Indonesia.

Menteri Negara BUMN Sofyan Djalil menjelaskan, insentif diperlukan lantaran beberapa perusahaan pelat merah tel

...

Berita Lainnya