Pemerintah Bidik Pasar Eropa Timur

Berharap Lembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia bisa menunjang tujuan diversifikasi pasar.

Rabu, 2 September 2009

JAKARTA - Pemerintah membidik pasar ekspor nontradisional, seperti Timur Tengah dan Eropa Timur, untuk memperluas target pasar perdagangan tahun depan.

Menteri Perdagangan Mari Elka Pangestu mengatakan pasar nontradisional hanya berkontribusi 3-4 persen total ekspor Indonesia. Pemerintah berharap pangsa pasar di negara-negara seperti Kazakstan, Uzbekistan, dan Rusia tergarap optimal, sehingga kontribusi pasar nontradisional bisa meningkat menjadi

...

Berita Lainnya