Sinyal
Bursa Asia Tertekan

Jumat, 28 Agustus 2009

SYDNEY - Bursa regional Asia tertekan oleh rencana pemerintah Cina, yang akan menekan produksi semen dan baja tahun ini.

Saham Rio Tinto, yang 19 persen pendapatannya dari Cina, turun 3 persen di lantai Bursa Sydney, Australia.

Saham Mitsubishi, perusahaan perdagangan Jepang yang sepertiga pendapatannya dari komoditas, turun 2,1 persen.

"Kekhawatiran pasar adalah dalam jangka pendek para pemasok komoditas dari Cina akan terkena dampaknya," ujar Stephe

...

Berita Lainnya