Harga Bahan Kebutuhan Pokok Mulai Dipantau

Sabtu, 25 Juli 2009

JAKARTA -- Pemerintah mulai memantau lonjakan harga kebutuhan pokok menjelang bulan puasa dan Lebaran.

Menteri Perdagangan Mari Elka Pangestu mengatakan kenaikan harga bahan kebutuhan pokok akan dijaga pada kisaran 10-20 persen.

"Harga pasti akan mengalami kenaikan, tapi akan tetap dijaga agar tidak terjadi lonjakan besar," ujar Mari di Jakarta kemarin.

Pasokan bahan baku, dia melanjutkan, lebih dari cukup untuk mengimbangi tingginya permintaan pembe

...

Berita Lainnya