Pembangkit Labuan Mulai Jalani Tes Manual

Senin, 22 Desember 2008

JAKARTA -- Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) Labuan, Banten, mulai menjalani pengujian secara manual. Rencananya, pembangkit berkapasitas 2 x 300 megawatt yang digarap konsorsiom Chengda dan PT Truba Jurong ini akan mulai masuk sistem kelistrikan pada Maret 2009.

Direktur Konstruksi PT PLN M. Agung Nugroho mengatakan saat ini tahap konstruksi PLTU Labuan telah rampung, lebih cepat dari skenario awal. Awalnya, sinkronisasi pembangkit ini dijadw

...

Berita Lainnya