Kilas
Kajian Batu Bara Cair Tuntas 2009

Kamis, 4 Desember 2008

JAKARTA -- Kajian proyek pengembangan pencairan batu bara (coal liquification) diperkirakan tuntas Januari 2009. Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Purnomo Yusgiantoro mengatakan studi lapangan telah digelar di empat lokasi, yakni Kalimantan Timur dan Kalimantan Selatan serta dua lokasi di Sumatera. "Jika jadi, proyek ini bisa menghasilkan ekuivalen 1,1 juta barel minyak per hari dari batu bara," kata Purnomo kemarin.

Rencananya, pemerintah aka

...

Berita Lainnya