Harga BBM Nonsubsidi Turun

Berpotensi mengurangi biaya ekonomi tinggi.

Kamis, 16 Oktober 2008

JAKARTA - Harga bahan bakar minyak nonsubsidi untuk periode 15 Oktober 2008 turun akibat MOPS (harga patokan minyak mentah di pasar Singapura) dalam rupiah menurun berkisar 3,4-6,7 persen. Penurunannya juga lantaran nilai tukar rupiah melemah 1,25 persen dari perhitungan harga sebelumnya.

Dalam siaran persnya, PT Pertamina (Persero) menjelaskan, harga BBM nonsubsidi jenis premium turun 4,2 persen dibanding periode 1 Oktober 2008. Minyak tanah tur

...

Berita Lainnya