Batu Bara Diusulkan Jadi Barang Kena Pajak

Rabu, 24 September 2008

JAKARTA -- Pengusaha batu bara mengusulkan agar batu bara dikembalikan menjadi barang kena pajak. "Proses pertambangan batu bara tidak termasuk barang yang diambil langsung dari sumbernya," ujar Ketua Asosiasi Pertambangan Batu Bara Indonesia Jeffrey Mulyono kemarin.

Menurut dia, setiap tahapan proses pertambangan batu bara ada penambahan biaya pemrosesan dan setiap tahapan terjadi proses penambahan nilai yang dicirikan terjadi peningkatan kualitas

...

Berita Lainnya