Pengusaha Timur Tengah Investasi Rp 30 Triliun

"Pemerintah siap menciptakan iklim investasi yang nyaman dan aman agar investasi itu segera direalisasikan."

Sabtu, 22 Maret 2008

JAKARTA - Para pengusaha dari Timur Tengah segera menanamkan investasi senilai US$ 3,3 miliar (sekitar Rp 30 triliun) di sektor properti, manufaktur, perbankan, dan energi di Indonesia. Kesediaan para investor dari negara Teluk itu diungkapkan oleh Presiden Susilo Bambang Yudhoyono setelah bertemu dengan 45 investor di Dubai, Uni Emirat Arab, Rabu lalu.

"Pemerintah siap menciptakan iklim investasi yang nyaman dan aman agar investasi itu segera dir

...

Berita Lainnya