Kilas
Dana Asing di SBI Turun

Sabtu, 22 Maret 2008

JAKARTA -- Dana asing di Sertifikat Bank Indonesia (SBI) menurun sepanjang bulan ini. Porsi asing yang biasanya mencapai 17 persen, sekarang hanya tinggal 14 persen dari total keseluruhan SBI, yaitu Rp 270 triliun.

"Penurunan ini terjadi karena investor asing banyak yang mencari aset dalam bentuk dolar Amerika Serikat di saat nilai mata uang itu jatuh karena naiknya harga minyak," ujar Deputi Gubernur Bank Indonesia Budi Mulya di Jakarta.

Awal bulan

...

Berita Lainnya