Jakarta Butuh Pusat Distribusi

Senin, 17 Maret 2008

JAKARTA -- Sektor transportasi yang tidak efisien memberikan kontribusi signifikan terhadap naiknya harga pangan. Menurut studi Kamar Dagang dan Industri (Kadin) DKI Jakarta, kontribusi itu mencapai 38 persen. Kenaikan harga pangan selama 2007 rata-rata 16 persen dan inflasi mencapai 1,10 persen. Kenaikan harga pangan memberi kontribusi 75 persen terhadap tingkat inflasi.

"Harus segera disusun sistem transportasi yang efisien," kata Ketua Gabungan F

...

Berita Lainnya