Kenaikan Harga BBM Sulit Dihindari

"Jangan takut tidak terpilih lagi karena menaikkan harga BBM."

Senin, 17 Maret 2008

BANDUNG -- Pemerintah disarankan mempertimbangkan kenaikan harga bahan bakar minyak jika harga minyak mentah dunia menembus US$ 120 per barel. "Kalau sudah di atas US$ 120-an, harus ada skema untuk mengubah (harga BBM) itu," kata Direktur Pertambangan dan Sumber Daya Energi Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) Monty Giriana di Bandung pekan lalu.

Kenaikan harga minyak mentah dunia jelas akan makin menambah berat beban fiskal, terutama

...

Berita Lainnya