Anggaran 75 Daerah Terancam Dipotong

Jumat, 14 Maret 2008

JAKARTA -- Anggaran belanja 75 pemerintah daerah terancam dipotong oleh pemerintah pusat. Direktur Jenderal Perimbangan Anggaran Departemen Keuangan Mardiasmo mengatakan pemotongan itu dilakukan bila pemda tidak segera menyerahkan Peraturan Daerah tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah mereka kepada Departemen Keuangan.Dia mengatakan 75 daerah itu terdiri atas 72 kota/kabupaten dan tiga provinsi, yaitu DKI Jakarta, Nanggroe Aceh Darussalam...

Berita Lainnya