Dana Keselamatan Kereta Melonjak

Senin, 10 Maret 2008

JAKARTA -- PT Kereta Api pada tahun ini mengalokasikan dana Rp 1,47 triliun untuk program peningkatan keselamatan. Dari jumlah itu, Rp 670 miliar untuk investasi dan Rp 800 miliar untuk pemeliharaan sarana. PT Kereta Api akan mengimpor kereta listrik dari Jepang untuk memenuhi kebutuhan kereta bandar udara.

Direktur Keuangan PT Kereta Api Akhmad Kuntjoro Hadiwidjojo mengatakan besarnya dana untuk program keselamatan itu melonjak 145 persen diband

...

Berita Lainnya