Harga BBM Diusulkan Naik Rp 25 per Bulan

Ketidakjelasan mekanisme pembatasan hanya akan mendiskreditkan pemerintah.

Selasa, 12 Februari 2008

JAKARTA -- Pemerintah disarankan menaikkan harga bahan bakar minyak Rp 25 per liter setiap bulan ketimbang melakukan pembatasan premium dan solar. Pembatasan bahan bakar dinilai berpotensi menimbulkan keruwetan dalam pelaksanaannya.

Ketua Lembaga Penyelidikan Ekonomi dan Masyarakat Universitas Indonesia Chatib Basri menyatakan kenaikan harga bahan bakar bisa dilakukan hingga Rp 300-500 per liter. Kenaikan sebesar itu bisa menghemat Rp 6-10 triliu

...

Berita Lainnya