Instalasi Air Minum Ditargetkan 50 Persen

Pemerintah siap memberi kemudahan kepada swasta.

Rabu, 9 Januari 2008

JAKARTA -- Kepala Badan Pendukung Pengembangan Sistem Penyediaan Air Minum Departemen Pekerjaan Umum Rahmat Karnadi mengatakan pemerintah akan meningkatkan target instalasi air minum nasional hingga akhir 2009 menjadi 50 persen.

Sebelumnya, pemerintah hanya mentargetkan 30 persen sambungan di kota dan desa. "Presiden minta percepatan pembangunan air minum dengan segala aspek," kata Rahmat setelah mengikuti rapat koordinasi terbatas di Departemen Pe

...

Berita Lainnya