PLN Butuh Dana US$ 6 Miliar Tahun Ini

Rabu, 2 Januari 2008

JAKARTA -- PT PLN membutuhkan dana US$ 6 miliar pada 2008 untuk mengaliri listrik di Indonesia. Saat ini perusahaan milik pemerintah itu hanya mampu menyediakan US$ 1-1,5 miliar. "Dari dana sendiri tersedia US$ 1-1,5 miliar. Sisanya akan kami lihat dari kemampuan pasar internasional dan dalam negeri," ujar Direktur Utama PLN Eddie Widiono, Senin lalu.

Untuk merealisasi program tersebut, PLN harus menginvestasikan US$ 6 miliar per tahun. PLN akan me

...

Berita Lainnya