Harga Bahan Bakar Kapal Dunia Naik

Biaya transportasi laut dalam negeri bakal terdongkrak 5-10 persen.

Senin, 12 November 2007

JAKARTA - Harga bahan bakar kapal di pasaran internasional belakangan ini terus meningkat. Menurut riset pengamat maritim, Saut Gurning, selama Oktober lalu kenaikannya mencapai 25 persen.

"Sangat mengkhawatirkan," katanya dalam surat elektroniknya dari Australia, Sabtu lalu. Menurut dia, kenaikan itu untuk semua tipe tanker di empat lokasi pasar minyak kapal dunia, yaitu Fujairah (Uni Emirat Arab), Houston, Rotterdam, dan Singapura.

Di pasar minya

...

Berita Lainnya