Prosedur Ekspor-Impor Indonesia Tak Efisien

Selasa, 2 Oktober 2007

JAKARTA -- Pemerintah mengakui Indonesia masih kalah dibanding negara tetangga, khususnya dalam hal kemudahan prosedur ekspor-impor. Hal ini tercantum dalam laporan Bank Dunia dan International Finance Company bertajuk "Doing Business 2008" untuk Asia Timur yang dirilis pekan lalu.

Tiga indikator prosedur yang dinilai Bank Dunia menghambat perdagangan ini meliputi banyaknya dokumen serta waktu dan biaya yang dibutuhkan untuk tiap kegiatan ekspor-imp

...

Berita Lainnya