Ekspor Tekstil Ditargetkan Rp 92 Triliun

Jumat, 7 September 2007

JAKARTA -- Industri tekstil dan produk tekstil masih merupakan penyumbang devisa terbesar dari kelompok manufaktur. Ketua Umum Asosiasi Pertekstilan Indonesia Benny Sutrisno mengatakan hingga kini industri tekstil masih memegang peranan penting dalam perekonomian nasional.

Dia menjelaskan, dalam kurun waktu lima tahun terakhir, ekspor rata-rata tekstil dan produk tekstil sebesar US$ 5 miliar per tahun. Tahun lalu total ekspor produk ini US$ 7,7 m

...

Berita Lainnya