Pasokan CPO Butuh 1,2 Juta Ton

Selasa, 17 Juli 2007

JAKARTA - Pemerintah menghitung, untuk menekan harga minyak goreng ke level harga Rp 6.500-6.800 per kilogram, dibutuhkan realokasi minyak kelapa sawit mentah (crude palm oil/CPO) sebanyak 103 ribu ton per bulan. Ini berarti setara dengan 1,2 juta ton CPO per tahun.

Deputi Menteri Negara Badan Usaha Milik Negara Bidang Agro Industri Agus Pakpahan mengatakan diperlukan strategi besar untuk menjamin tercukupinya pasokan CPO dalam negeri.

"Dari perkebu

...

Berita Lainnya