Modal Asing di Pariwisata Diusahakan Bertambah

Jumat, 13 Juli 2007

Jakarta -- Pemerintah membuka peluang menambah porsi kepemilikan modal asing pada industri pariwisata. Investasi asing diharapkan dapat mendorong investasi lokal.

"Kalau ada yang mau berinvestasi 100 persen, dapat kami bicarakan," kata Menteri Kebudayaan dan Pariwisata Jero Wacik seusai seminar pada pameran budaya di Jakarta Convention Center, Rabu lalu.

"Aturan (sekarang) kepemilikan asing 50 persen." Menurut Jero Wacik, pembatasan investasi asing dim

...

Berita Lainnya