Pemerintah Pilih Jalur Diplomasi

"Itu kekayaan Indonesia. Kami menolak klaim mereka," kata Menteri Luar Negeri Hassan Wirajuda.

Senin, 9 Juli 2007

JAKARTA - Pemerintah Indonesia dan pemerintah Republik Rakyat Cina akhirnya sepakat memilih jalur diplomasi guna menuntaskan sengketa kepemilikan aset bekas milik asing atau Cina yang diklaim kembali oleh pemerintah Negeri Tirai Bambu itu.

Direktur Jenderal Kekayaan Negara Departemen Keuangan Hadiyanto mengatakan jalur diplomasi dipilih untuk saling menjaga hubungan baik kedua negara. "Ini kan soal diplomasi. Jadi harus saling jaga kepentingan dip

...

Berita Lainnya