Tambahan Ekspor Pupuk Tunggu Data BPS

Sabtu, 23 Juni 2007

JAKARTA -- Pemerintah baru akan memutuskan tambahan ekspor pupuk urea setelah Badan Pusat Statistik mengumumkan angka ramalan kedua tentang produksi beras tahun ini.

Sebab, menurut Deputi Menteri Perekonomian Bidang Kelautan dan Perikanan Bayu Krisnamurthi, produksi beras dinilai sebagai salah satu faktor yang dipertimbangkan dalam mengalokasikan produksi dan ekspor pupuk. "Mudah-mudahan tidak seburuk di angka ramalan semester pertama yang minus 2

...

Berita Lainnya