Bendungan Jatigede Butuh Rp 2,2 Triliun

Rabu, 2 Mei 2007

JAKARTA -- Pembangunan Bendungan Jatigede, yang dimulai pada Juli nanti, ditargetkan selesai pada November 2012. Nilai proyek itu mencapai US$ 239,5 juta, yang akan didanai pinjaman pemerintah Cina. Untuk tahap awal, tutur Direktur Jenderal Sumber Daya Air Departemen Pekerjaan Umum Siswoko, akan dibangun terowongan yang direncanakan selesai pada April 2009.

Nota pinjaman dari Cina, yang setara dengan Rp 2,2 triliun, itu Senin lalu ditandatangani

...

Berita Lainnya