Kejar Target Berbuah Petaka

Penyebab kecelakaan kerja dalam proyek pembangunan jalur rel kereta ringan atau light rail transit (LRT) Jakarta harus segera diusut. Kecelakaan itu terjadi pada Senin dinihari lalu. Robohnya tiang beton penghubung jalur rel di kawasan Kayu Putih, Pulogadung, Jakarta Timur, itu diduga akibat kelalaian pekerja. Pemilik dan pelaksana proyek tak selayaknya mengabaikan standar keselamatan dan kesehatan kerja.

Selasa, 23 Januari 2018

Penyebab kecelakaan kerja dalam proyek pembangunan jalur rel kereta ringan atau light rail transit (LRT) Jakarta harus segera diusut. Kecelakaan itu terjadi pada Senin dinihari lalu. Robohnya tiang beton penghubung jalur rel di kawasan Kayu Putih, Pulogadung, Jakarta Timur, itu diduga akibat kelalaian pekerja. Pemilik dan pelaksana proyek tak selayaknya mengabaikan standar keselamatan dan kesehatan kerja.

Pengerjaan proyek LRT rute Kelapa Gading

...

Berita Lainnya