Badai Politik di Thailand

Rabu, 3 Desember 2008

Putusan Mahkamah Konstitusi Thailand merupakan pukulan telak bagi demokrasi di Negeri Gajah Putih itu. Partai berkuasa, Partai Kekuatan Rakyat (PPP), dibekukan karena curang dalam pemilu. Perdana Menteri Somchai Wongsawat dilarang berpolitik. Ini sama saja artinya pemerintah di bawah Somchai dibubarkan, sekaligus membuat kemelut politik meruncing.

Sulit dibantah bahwa putusan itu amat dipengaruhi oleh tekanan demonstrasi besar-besaran sejak tiga

...

Berita Lainnya