Yang Boleh dan Tidak

Minggu, 30 Juli 2006

Definisi rumah mungil, kata arsitek Chairul Amal Septono, berdasarkan fungsinya adalah tempat tinggal yang hanya berisi fungsi-fungsi utama sebuah hunian, termasuk ruang tidur, ruang makan, dapur, dan kamar mandi.

Berdasarkan konstruksinya, rumah mungil adalah rumah yang semua ruangannya dibangun dengan ukuran yang benar-benar pas dengan kebutuhan. Misalnya kamar mandi hanya 1 x 2 meter persegi dan kamar tidur cukup 2 x 3 meter persegi.

Lahan yan

...

Berita Lainnya