Cupu Kiai Panjala

Angga T. Sanjaya, dosen Prodi Sastra Indonesia Universitas Ahmad Dahlan. Lahir di Gunungkidul, Yogyakarta, 7 Juni 1991. Bergiat di komunitas Jejak Imaji dan Luar Ruang.

Tempo

Minggu, 9 Oktober 2022

Cupu Kiai Panjala

Angga T. Sanjaya

 

Kau pulang tepat waktu, persis ketika mori pembungkus tiga guci pusaka Kiai Panjala akan dibuka dan dibaca sesepuh desa. Selepas sore, Senin Wage, ketika semburat merah saga perlahan memudar, lalu senja buta utuh memugar, aku akan menunggumu seperti biasa di muka gardu, tepat di sisi utara rumah Lek Mun. Seperti dulu, kita akan melihat lagi bagaimana pusaka bekerja. Memeram tanda, mencuri peristiwa dar

...

Berita Lainnya